| 1. | Bagian
pipi dari cendet jantan memiliki warna hitam yang sangat pekat. Jika
hitamnya agak pudar, biasanya cendet tersebut berkelamin betina. |
| 2. | Bentuk kepala cendet jantan biasanya ceper mendatar, sementara cendet betina lebih menggelembung atau agak oval. |
| 3. | Supit
cendet jantan berbentuk kecil panjang disertai motif garis yang tidak
beraturan. Sementara cendet betina memiliki supit yang agak besar dengan
disertai motif garis yang teratur seperti kembang. |
| 4. | Cendet
yang berkelamin jantan tentu memiliki warna yang lebih mencolok,
variasi suara yang lebih beraneka ragam, dan volume suara yang keras. |
0 komentar:
Posting Komentar